Resep Tumis Bunga Pepaya Teri Medan

Resep Tumis Bunga Pepaya Teri Medan
RESEP MASAKAN ENAK TUMIS BUNGA TERI MEDAN bisa pedas atau tidak tergantung selera anda. Hampir semua bagian pada pohon pepaya dapat dijadikan bahan makanan, seperti daunnya, buahnya dan termasuk bunga pepaya. Ditambah teri medan yang dikenal gurih, menjadikan masakan ini semakin memiliki rasa yang komplit. Penasaran bagaimana rasanya, mari kita coba Resep Tumis Bunga Pepaya Teri Medan., selamat mencoba.

RESEP TUMIS BUNGA PEPAYA TERI MEDAN
Bahan :
  • 500 ml air
  • ½ sdt garam
  • 250 g bunga pepaya
  • 100 g teri medan, goreng sampai matang
  • 2 sdm minyak goreng
  • 4 siung bawang putih, iris tipis
  • 1 lbr daun kunyit, iris tipis
  • ½ sdt garam
  • 3 bh cabai merah besar, iris tipis
Cara Membuat :
  1. Rebus air dan garam sampai mendidih, masukkan bunga pepaya, masak sebentar. Angkat, tiriskan.
  2. Panaskan minyak, goreng teri Medan sampai matang. Angkat dan tiriskan.
  3. Panaskan minyak, tumis bawang putih hingga harum. Masukkan teri Medan, daun kunyit, garam, dan cabai rawit merah, aduk sampai bumbu matang.
  4. Tambahkan bunga pepaya, masak sampai semua bahan matang.
  5. Angkat, sajikan hangat.
  6. Tuang santan, aduk rata. Masak hingga mendidih.
  7. Angkat dan sajikan dengan taburan teri nasi selagi hangat.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Resep Kue Apem Selong Panggang Surabaya

Resep Tumis Pakis Bumbu Kemiri Pedas

Resep Sambal Matah Ikan Tongkol Bali